Kamis, 10 Juli 2008

Ilmu Pengetahuan Bumi dan Antariksa

Jurusan Pendidikan Fisika

Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Universitas Pendidikan Indonesia


SILABI


Matakuliah

Ilmu Pengetahuan Bumi dan Antariksa

Kode

FIS518


Dosen

Taufik Ramlan Ramalis, Drs., M.Si

Semester

3

Kredit

3

Jumlah Pertemuan

12

Jumlah Jam

30

Jumlah Mahasiswa

80

Jumlah Kelas

2

Pra-syarat

Telah mengikuti Fisika dasar I, Fisika dasar II

Wajib / Pilihan

Wajib.

MKDU /MKDK /MKBS /MKPBM

MKBS.

Tujuan Matakuliah

Agar mahasiswa memahami keadaan alam semesta melalui penelaahan gejala alam secara fisis, dengan bantuan ilmu Fisika dan Matematika

Deskripsi Matakuliah

Perkuliahan ini merupakan pendalaman dari pelajaran IPBA di SMU, bertujuan agar mahasiswa memiliki wawasan tentang struktur alam semesta, dan berkemampuan untuk menjelaskan secara umum peranan gravitasi, serta penerapannya pada sistim benda-benda langit, melalui penelaahan gejala alam secara fisis, dengan bantuan ilmu Fisika dan Matematika. Materinya meliputi: Hukum Gravitasi Universal, Tata Koordinat Langit, Sistim Tata Surya, Struktur Bumi, Planet Minor dan Komet, Bintang dan Dinamikanya, Galaksi dan Sinar Kosmik.

Buku Wajib

1.

George O. Abel, 1975, Exploring of The Universe, edisi 3, Holt Rinehart and Winston.

2.

Protheroe W.M., Capriotti E. R. , 1975, Exploring The Universe, edisi 3, Astromedia Co., Ohio State University

Buku Referensi

1.

Eisler et.all, Lab Inquiry Text, Earth Science, Cambridge Book Company.

2.

William K. Haetmann, 1977, Astronomy : The Cosmic Journey, Wadsworth Publisging Co., California.

3.

Antonim Rukl, Contellation Guide Book, Sterling Publishing Co. Inc.

4.

Kenneth Hamblin W., Christiansen E., H., 1998, Erth's Dynamic System, eight edition, Prentice Hall

Media

1.

Komputer

2.

LCD Data Display




3.

Teleskop Schmidt-Cassegrain




4.

IPBA/FIS518, Software




5.

Cyber Sky, Software




6.

Plate Tectonic, Software




7.

Our Earth, Software




8.

DeepSky, Software




9.

Deep Space Explorer, Software




Evaluasi

Essay yang terdiri dari tes unit I, tes II, tes unit III,, dan ujian akhir.

Tugas mahasiswa

Mahasiswa melaksanakan beberapa praktikum tentang struktur bumi dan pengamatan benda langit dengan teleskop.



Minggu ke

Materi Kuliah

Kegiatan

Referensi

1

Pengantar. Sejarah perkembangan pengetahuan antariksa. Hipotesa geosentris, heliosentris.

Penjelasan deskripsi dan silabus perkuliahan

George O. Abel, Protheroe W.H., Harbeck & Johnson

2

Hukum Keppler I, II, dan III. Gravitasi Universal. Tafsiran hukum Keppler melalui hukum Newton. Sistem dua benda langit.

Diskusi dan latihan

George O. Abel (hal.56-76)

Protheroe W.M. (hal.38-51).

3

Gerak dan posisi benda langit. Gerak semu harian dan tahunan. Gerakkan langit dilihat dari tempat berbeda.

Diskusi, dan latihan Demonstrasi simulasi komputer.

George O. Abel (hal.109-126)

Protheroe W.M. (hal.60-71).

4

Sistem koordinat benda langit. Horizon, ekuator, dan ekliptika.

Diskusi. Demonstrasi simulasi komputer.


5

Struktur Bumi. Lithosfer Bumi. Kekar (Joint) dan sesar (Fault). Gempa bumi, tektonik dan vulkanik.

Diskusi, dan latihan Demonstrasi simulasi komputer.

Donald L. T. (hal.6043). Kenneth Hamblin W.(hal.26-147)

6

Atmosfer. Medan magnet Bumi. Proses ionisasi pada lapisan atmosfer. Aurora (cahaya kutub). Hidrosfer. Eksplorasi material bumi.

Diskusi, dan latihan Demonstrasi simulasi komputer.

Kenneth Hamblin W.(hal.200-220)

7

Sistem Tata Surya. Pemetaan orbit planet berdasarkan data pengamatan Brahe dan analisis Kepler. Aphehelion.

Diskusi, dan latihan

George O. Abel (hal.263-280)

Protheroe W.M. (hal.264-278).

8

Sifat fisis dan orbit planet anggota tata surya. Perioda sederik dan perioda sinodik. Asteroid dan Komet. Hukum Bode.

Diskusi, dan latihan Demonstrasi simulasi komputer. Praktek komputer.

George O. Abel (hal.339-378)

Protheroe W.M. (hal.243-264). CyberSky Softwere

9

Bintang dan Dinamikanya. Konstelasi. Jarak bintang, pralaks dan proper motion.

Diskusi, dan latihan. Demonstrasi simulasi komputer.


10

Macam-macam bintang, berdasarkan ukuran dan energi yang dipancarkan-nya. Diagram H-R. Warna dan suhu bintang. Nova dan supernova.

Diskusi, dan latihan. Demonstrasi simulasi komputer.

George O. Abel (hal.401-414)

Protheroe W.M. (hal.321-330).

11

Bima Sakti dan Galaksi lainnya. Ukuran Bima Sakti dan posisi matahari. Klasifikasi Galaksi dari Hubble.

Diskusi. Demonstrasi simulasi komputer.

George O. Abel (hal.483-500)

Protheroe W.M. (hal.421-438).

12

Quasar. Sinar kosmik. Partikel primer dan partikel sekunder.

Diskusi. Demonstrasi simulasi komputer.





Isi file merupakan tanggung jawab penulis masing-masing
File Size Modified
[dir] Parent Directory
[pdf] Deskripsi IPBA 2009 [Compatibility Mode].pdf 321.7 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_a_Sejarah 1 [Compatibility Mode].pdf 778.2 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_a_Sejarah 2 [Compatibility Mode].pdf 386.4 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_b_Hukum Kepler [Compatibility Mode].pdf 125.6 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_c_Hukum Newton [Compatibility Mode].pdf 136.7 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_d_Tafsiran Newton [Compatibility Mode].pdf 523.7 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_e_Sist Dua Benda [Compatibility Mode].pdf 170.0 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_f_Gerak Benda Langit [Compatibility Mode].pdf 1.5 MB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_1_g_Koordinat Benda Langit [Compatibility Mode].pdf 978.6 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_a_Bentuk Bumi [Compatibility Mode].pdf 428.7 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_a_Sist Dua Benda [Compatibility Mode].pdf 877.0 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_a_Sist Dua Benda_b [Compatibility Mode].pdf 1,006.4 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_b_Struktur_Bumi [Compatibility Mode].pdf 142.0 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_c_1_ GerakTektonik Lempeng [Compatibility Mode].pdf 122.8 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_c_Tektonik Lempeng [Compatibility Mode].pdf 268.2 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_d_Vulkanisme Lanjutan [Compatibility Mode].pdf 210.0 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_d_Vulkanisme [Compatibility Mode].pdf 339.8 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_e_Gempa Bumi [Compatibility Mode].pdf 784.8 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_f_Atmosfer_Bumi [Compatibility Mode].pdf 866.6 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_g_Hidrosfer [Compatibility Mode].pdf 263.3 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_2_h_Medan magnet Bumi [Compatibility Mode].pdf 1.0 MB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_3_d_Pasang Surut [Compatibility Mode].pdf 3.1 MB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_3_e_Pasang Surut [Compatibility Mode].pdf 468.1 KB 2010-Jun-08
[pdf] IPBA_5_TTS [Compatibility Mode].pdf 1.2 MB 2010-Jun-08
24 Files - 0 Folders Total size: 15.8 MB

Tidak ada komentar: